Tentang SPMB Mandiri 2013 UIN Jakarta
ALUR PENDAFTARAN SPMB MANDIRI UIN JAKARTA
PEDOMAN DAFTAR ULANG (SETELAH LULUS TES)
Karena semakin banyaknya komentar yang sama tentang SPMB Mandiri UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, di sini saya coba untuk membagi informasi yang saya tahu tentang ujian masuk tersebut. Mohon diperhatikan ya. Hehehe :)
- Jalur SPMB Mandiri (www.spmb.uinjkt.ac.id)
- Informasinya bisa didapat mulai dari 1 April s.d 28 Juni 2013 (di kampus atau di situs UIN Jakarta www.uinjkt.ac.id)
- Pendaftaran SPMB Mandiri dimulai dari 7 Mei s.d 28 Juni 2013 (di kampus atau di situs www.spmb.uinjkt.ac.id)
- Pelaksanaan ujian dilaksanakan pada 3-4 Juli 2013
- Pengolahan nilai dilakukan pada 5 Juli s.d 2 Agustus 2013
- Pengumuman hasil ujian pada 3 Agustus 2013
- Setelah adik-adik lulus, kemudian melakukan daftar ulang pada 2-23 Agustus 2013 (biasanya terjadwal sesuai dengan fakultas masing-masing).
Jadwal Kegiatan
Pendaftaran Online di http://spmb.uinjkt.ac.id | 7 Mei s/d 28 Juni 2013 |
Pelaksanaan Ujian | 3 dan 4 Juli 2013 |
Pengolahan Nilai | 5 Juli s/d 2 Agustus 2013 |
Pengumuman | 3 Agustus 2013 |
Pendaftaran Ulang di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta | 5 s/d 23 Agustus 2013 |
Alur Pendaftaran cek di sini.
Adapun persyaratan pendaftaran SPMB Mandiri untuk jenjang S1 di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta adalah:
- Lulusan Madrasah Aliyah, Pesantren, SMA dan yang sederajat tahun 2011, 2012 dan 2013.
- Calon peserta ujian dapat memilih maksimal 2 (dua) program studi.
- Bagi yang memilih Paket Sains (Paket C), Paket CA (Sains dan Agama), Paket CB (Sains dan Sosial) harus dari Jurusan IPA.
- Bagi yang memilih Program Studi Sosial Ekonomi Pertanian (Agribisnis) dan Sistem Informasi boleh dari Jurusan IPA dan IPS.
- Khusus untuk yang memilih Program Studi Dirasat Islamiyah harus lancar membaca Al Qur’an, memiliki hafalan Al Qur’an, dapat menulis, membaca dan memahami bahasa Arab tingkat dasar serta bersedia tinggal di Asrama UIN Jakarta.
- Menyerahkan 2 (dua) lembar pas foto berwarna terbaru ukuran 3 x 4
- Tidak buta warna untuk Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan; dan tinggi badan minimal 160 cm khusus untuk Program Studi Ilmu Keperawatan.
Prosedur Pendaftaran SPMB Mandiri 2013 (S1)
Sumber: http://akademik.uinjkt.ac.id/prosedur-pendaftaran-spmb-mandiri-2013-s1/
Pendaftaran SPMB Mandiri dilaksanakan secara online melalui Website SPMB Mandiri UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (http://spmb.uinjkt.ac.id). Bagi calon yang ingin melakukan pendaftaran online di Kampus UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, panitia akan membimbing dan menyediakan ruang pendaftaran online. Adapun prosedur/tata cara pendaftaran sebagai berikut:
A. PENGISIAN FORM PENDAFTARAN MAHASISWA BARU
- Klik “Form Pendaftaran Mahasiswa Baru” yang terdapat pada menu bagian atas, kemudian pilih “Jenjang Strata 1″.
- Isi seluruh field yang disediakan secara berurutan, dan lanjutkan dengan mengklik tombol “DAFTAR”.
- Setelah mengklik tombol “DAFTAR” pada “Form Pendaftaran Mahasiswa Baru”, selanjutnya akan muncul No Registrasi. Silahkan print out No Registrasi tersebut.
- Lakukan pembayaran biaya pendaftaran melalui ATM/Teller di Bank Mandiri / BNI / BRI dengan menggunakan No Registrasi untuk mendapatkan Nomor Referensi (Nomor ini akan menjadi No PIN). Keterangan mengenai prosedur pembayaran dapat dilihat pada Menu “Prosedur Pembayaran”.
- Pencetakan Kartu Ujian dapat dilakukan dimana saja setelah melakukan pembayaran.
- Batas pencetakan Kartu Ujian paling lambat tanggal 29 Juni 2012.
- No. Ref didapatkan setelah melakukan pembayaran di bank. No ini digunakan untuk login.
- Klik menu “Login Calon Mahasiswa Baru” yang terdapat pada menu bagian atas, kemudian pilih “Jenjang Strata 1″.
- Masukkan No Registrasi dan PIN NUMBER yang telah didapatkan dari bank, atau tanggal lahir pendaftar (jika tidak mendapatkan PIN NUMBER) kemudian klik tombol “Login”.
- Setelah berhasil login, bisa dilakukan editing biodata, upload foto dan cetak kartu ujian.
- Siapkan file foto warna format JPEG (*.jpg), dengan ukuran 400 x 600 pixel, besar file maksimal 1 Mb, foto resmi (pas foto) dengan latar belakang foto berwarna merah.
- Setelah selesai edit biodata dan upload foto, cetak (print out) kartu ujian tersebut dan dibawa beserta kartu identitas pada saat ujian tulis dan wawancara.
- Pada kartu ujian akan tertera nomor ujian. Nomor Ujian tersebut berbeda dengan nomor pendaftaran.
Info Lengkapnya kunjungi website ini http://akademik.uinjkt.ac.id/
kak minta soal2 Ujian Mandiri dong kak yg tahun2 lalu buat latihan, tolong ya kak ,buat paket C
BalasHapus@HeyHoLetsGo. Ikut bimtes aja, ntar dikasih buku kompilasi soal-soal SPMB Mandiri. Jadi dateng aja ke kampus. Saya ga punya soal-soal taun kemaren.
Hapuskak klo bimtes kan saya liat di interner 3 hari sebelum ujian baru ada masa belajar cuma 3 hari doang...ada solusi yg lain ga kak??????
BalasHapus@HeyHo. bimtes emang 3 hari, biasanya H-3 ujian. solusi lainnya belajar dari sekarang, biar lulus ujian masuk UIN. :)
HapusBimtes bayar brpp kak? Skrg h-3 tes nya, brrt udh mulai ya buat thn ini?
HapusBimtes bayar brp kak? Hari ini h-3 tes, brrt udh mulai ya buat tahun ini?
Hapuska ana lulusan tahun 2010 apa masih diperkenankan ikut seleksi mndiri uin 2013?
BalasHapuskak kenapa saya selalu gagal ketika melakukan daftar registrasi online spmb mandiri uin 013?pdhl saya sudah coba berkali2
BalasHapustolong dibalas secepatnya ya kak makasih
izin share yak, trmksh :D
BalasHapusass mualaikum kak saya mau nanya kalo tes spmb mandiri 2013 tempat tesnya dimana kak?
BalasHapus@Dhebi. Wa'alaikumsalam. kalo taun sebelumnya tempatnya di UIN SyaHid Jakarta.
Hapusdari jalur SPMB UIN jkt menerima berapa mahasiswa baru ya kk??
BalasHapusoo iya ada 2 fakultas yang sama
BalasHapus1.Fakultas Sains dan Teknologi - Sistem Informasi
2.Fakultas Sains dan Teknologi - Sistem Informasi (INT)
itu apa bedanya??
@HanifMukti. itu 1 fakultas. Kelas internasional setau saya pengantar kuliahnya beda sama kelas biasa. mungkin pake bahasa Inggris. :)
Hapusassalamualaikum ka mau tanya,ngeprint kartu ujianya pake kertas apa ya?
BalasHapusKa kalo dari smk bisa ngambil paket c ga? Saya dari smk kesehatan,
BalasHapuska materi soal soal ujianya apa aja.. saya kan ngambil yang sistem informasi
BalasHapusAssalamualaikum kak. Aku mau tanya dong... Ngeprint kartu ujiannya pake kertas apa dan ukurannya berapa? perlu dilaminating gak? makasih sebelumnya.
BalasHapusKak kalo bimtesnya dimana ya ? Minta infonya dong
BalasHapuslama banget ya pengumumannya...
BalasHapus@ElvanRadjab. Hehe, semoga lulus.
HapusKa tes wawancara untuk kelas internasional menentukan kelulusan gak ya? Trus liat hasil tes wawancaranya dimana?
BalasHapus@IdaRosyidah. Sila hubungi pihak terkait. Makasih. :)
BalasHapusAssalammualaikum,,,
BalasHapusrekan-rekan yang membutuhkan soal-soal yang akan diujikan dijalur mandiri uin jakarta, kami membantu baik dari pengorderan dan prosedur pendaftaran maupun bimbingan tes dan intensifnya,,,
Tersediaaaa!!!!.........................................
Buku Kompilasi Soal Ujian Masuk UIN Syarif Hidayatullah Jakarta jalur Mandiri tahun 2015.
Terlengkap dan terbaru.
Berisi kompilasi Soal Mandiri 4 tahun terakhir beserta prediksi Soal Mandiri tahun 2015.
Kumpulan soal:
Bahasa Indonesia,
Bahasa Inggris,
Bahasa Arab,
Matematika IPA,
MAtematika IPS,
IPA,
IPS,
Pengetahuan AGama dan
Test Bakat Skolastik.
Dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasan serta kisi-kisi dan strategi penyelesaian soal.
Harga : 55.000
harga ongkir JABODETABEK
Untuk order bisa hubungi:
SMS : 08994296073
Bbm : 53f0a7df
semoga bisa membantu rekan-rekan semua,,, goodluck always,,,,
Wassalammualikum
Semoga komentar di atas bermanfaat buat calon pendaftar. :)
HapusAmiin 😊
BalasHapusAmiin kak😊
BalasHapusAmiin 😊
BalasHapus